KKU Akuntansi
LAPORAN KKU-KAM PENDAMPINGAN PENGELOLAAN PERSEDIAAN BARANG DAGANG TOKO BANGUNAN PADA BADAN USAHA MILIK DESA (BUMDES) SEJAHTERA DESA CIMANGEUNTEUNG KECAMATAN RANGKASBITUNG
Dalam suatu usaha, pencatatan persediaan barang dagang merupakan hal
yang penting dilakukan agar mempermudah dalam mengelola dan memeriksa jumlah persediaan yang ada serta meminimalisir tingkat kecurangan. Pada kegiatan pendampingan ini di BUMDes Cimangeunteung Sejahtera belum sepenuhnya memahami pencatatan persediaan barang dagang yang berlaku. Maka dari itu penulis menawarkan solusi pendampingan pengelolaan persediaan barang dagang. Adapun tujuan dari kegiatan pendampingan ini adalah untuk membantu mitra pendampingan dalam pencatatan persediaan barang dagang yang sesuai dengan standar akuntansi yang berlaku, dan bisa dipraktikan dalam kegiatan usaha, dengan demikian percepatan laju usaha dapat di manage dengan baik
Tidak tersedia versi lain