KKU Akuntansi
LAPORAN KKU-KAM PENDAMPINGAN PENYUSUNAN ANGGARAN BADAN USAHA MILIK DESA (BUMDES) BINTANGRESMI GAJRUG
Seluruh perusahaan baik perusahaan manufaktur, dagang, maupun jasa selalu menyiapkan anggaran induk (nastre budget) setiap tahunnya. Anggran Induk disusun untuk perencanaan dan pengendalian kegiatan-kegiatan yang ada di dalam perusahaan Anggaran untuk perusahaan jasa dimulai dengan membuat anggaran beban oprasional dan hasil laba atau rugi Kuliah kerja Usaha Kreatif Alternatife Mahasiswa (KKU-KAM) sangat membantu mahasiswa mangaplikasikan hakekat kewirausahaan dalam kehidupan sehari-hari. Melalui kegiatan KKU-KAM ini diharapkan dapat membantu dalam penerapan penyusunan anggaran jasa pada BUMDes Bintang Resmi Gajrug, Serta mitra pendampingan dapat menerapkan penyusunan anggaran dengan lebih baik.
Pendampingan KKU-KAM ini dilakukan di BUMDes Bintangresmi Gajrug, yang bertempat di Desa Bintangresmi Kecamatan Cipanas, Jl. Raya Rangkasbitung-Bogor KM Lebak Banten. Tujuan pendampingan ini dilaksanakan untuk menyusun Anggaran Pada BUMDes.
Penyusunan Anggaran ini dibuat untuk membantu dan memudahkan BUMDes dalam mengelola dana dan melaksanakan kegiatan Badan Usaha Milik Desa.
Tidak tersedia versi lain