Tesis ini berupaya untuk menjelaskan pendorong perilaku inovatif individu dalam sektor publik, dengan fokus khusus pada dampak dan fungsi pemberdayaan kepemimpinan, kerja tim, dan orientasi pembelajaran individu terhadap inovasi pegawai. Data dikumpulkan melalui survei lapangan yang melibatkan responden yang bekerja di Pemerintah Daerah Kabupaten Lebak. Analisis data menggunakan Partial Least S…