Penelitian ini bertujuan untuk menganalisa pengaruh Pelatihan dan Kompensasi Terhadap Kinerja Pegawai PT KAI Cikeusal. Pada Kinerja Pegawai (Studi Empirik Pegawai PT KAI Cikeusal). Metode penelitian yang digunakan adalah metode kuantitatif survei dengan pendekatan hasil survei yang dianalisis dengan menggunakan Software SPSS versi 20. Sampel penelitian berjumlah 45 orang yang diambil dari selur…