Penelitian pengembangan ini bertujuan untuk mengembangkan modul pembelajaran berbantuan Augmented Reality (AR) pada materi sistem peredaran darah manusia Jenis penelitian yang digunakan yaitu penelitian Research and Development (R&D) dengan desain penelitian yang dikembangkan oleh Hanafin dan Peck yang terdiri dari tiga fase, yaitu fase analisis kebutuhan, fase desain, dan fase pengembangan ata…
Tujuan penelitian ini untuk mengetahui penerapan model pembelajaran Time Token terhadap keterampilan komunikasi siswa pada materi genetika di kelas XII setelah diberikan perlakuan dengan pembelajaran menggunakan model pembelajaran Time Token, dan untuk mengetahui respon peserta didik terhadap model pembelajaran Time Token yang digunakan dalam pembelajaran Biologi pada materi genetika. Metode pe…
Masyarakat hanya mengetahui destinasi wisatanya saja padahal Kasepuhan Citorek memiliki sumber daya alam yang sangat melimpah dan banyak sekali yang harus diteliti. Bahkan belum banyak orang mengetahui tentang adanya rumah adat dan pemanfaatan tumbuhan di Kasepuhan Citorek. Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pemanfaatan tumbuhan sebagai bahan bangunan rumah adat dan kerajinana tradisio…
Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengolahan tandan buah segar (TBS) sawit menjadi limbah tandan kosong kelapa sawit di PTPN IV Kebun dan Pabrik Kelapa Sawit Kertajaya Penelitian ini menggunakan metode kualitatif dengan pendekatan deskriptif. Instrumen yang digunakan dalam pengumpulan data adalah observasi, wawancara, dan dokumentasi. Penelitian ini menggunakan teknik purposive sampli…
Masyarakat Wewengkon Adat Kasepuhan Citorek secara umum hanya mengetahui nama Kultivar padi lokal tetapi tidak mengetahui morfologi Kultivar padi, hal tersebut menyebabkan tidak terinventaris padi lokal yang ada di Kasepuhan Citorek, selain itu masyarakat belum mengetahui karakteristik Kultivar padi yang cocok di tanam pada lahan tanah yang sesuai. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengidentif…