Pengaruh motivasi dan Disiplin kerja Terhadap Kinerja Pegawai Pada Dinas Pemberdayaan Masyarakat dan Desa Kab Lebak. Penelitian ini mengetahui faktor yang mempengaruhi kinerja melalui motivasi dan Disiplin Kerja di Dinas Pemberdayaan Masyarakat Desa Kab Lebak. Tujuan penelitian ini untuk mengetahui pengaruh Motivasi dan Disiplin kerja di Dinas Pemberdayaan Masyarakat Desa (DMPD) Kab Lebak Me…